Nama-Nama Perusahaan Besar yang Terdaftar di Disnakertrans Inhil
Kepala Disnakertrans H Masdar |
Kepala Disnakertrans Inhil H Masdar saat dikonfirmasi mengatakan," bahwa perusahaan tersebut diatas adalah perusahaan besar yang memiliki ribuan karyawan dan terdaftar di Disnakertrans Inhil.
"Perusahaan-perusahaan itu sudah terdaftar di Disnakertrans Inhil," ujarnya.
Ia juga menduga bahwa masih banyak perusahaan-perusahaan yang ada di Kabupaten Indragiri Hilir yang belum didaftarkan.
"Kepada pemilik perusahaan yang belum terdaftar agar mendaftarkan perusahaannya, dan melaporkan laporan bulanan, khususnya keadaan karyawan di perusahaan tersebut, agar kami dapat mendata," pungkasnya (fs).
PT Bumi Palma Lestari Persada
PT Inhil Sarimas Kelapa
PT Agro Sarimas Indonesia PKS
PT Agro Sarimas Indonesia
PT Bina Duta Laksana
PT Mutiara Sabuk Khatulistiwa
PT Riau Indo Agropalma
PT Pulau Sambu Guntung
PT RSUP Industri
PT RSUP Perkebunan
PT Pulau Sambu Kuala Enok
PT Bhumireksa Nusa Sejati
PT Guntung Idaman Nusa
PT TH Indo Plantations
PT Rhesmatama Inhil Group
PT Sumatera Riang Lestari
PT Sumatera Timur Indonesia
PT Indo Green Jaya Abadi
PT Oscar Investama
PT Riau Sawitindo Abadi
PT Krisna Kereta Kencana
PT Setia Agrindo Mandiri
PT Setia Agrindo Lestari
PT Citra Palma Kencana
PT Kokonako Indonesia
PT Riau Agri
PT Putra Keritang Sawit
PT Berkat Sawit Sejahtera
Post a Comment